Modul Robot Line Follower BAB III (Design Chasis)
Rabu, 30 Juli 2014
0
komentar
BAB
III
DESAIN
MEKANIK
Ø Design
Chasis
Chasis dari robot yang dibuat menggunakan
bahan dari acrylic untuk mempermudah design dan penempatan dari komponen yang
dipasang. Yang perlu diperhatikan disini adalah ukuran ketebalan dari bahan
acrylic yang digunakan sehubungan dengan beban dari komponen yang akan
diletakkan pada chasis.
Mekanik yang
digunakan disini menggunakan dua buah motor sebagai penggerak robot dan sebuah
roda bebas di depan.


Ini merupakan
bagian dari line follower
ika anda ingin membuat project
yang berhubungan dengan mikrokontroler bisa ke halaman
ini
atau dapat klik
ini
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Modul Robot Line Follower BAB III (Design Chasis)
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://jualrobotlinefollower.blogspot.com/2014/07/bab-iii-design-chasis.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
0 komentar:
Posting Komentar